"Bismillahiraahmanirrahim.., Perjuangan itu dirintis oleh orang-orang yg ALIM, diperjuangkn oleh orang-orang yg IKHLAS, dan dimenangkan oleh orang orang yang PEMBERANI.."

Suka Blog Ini..?

Rabu, 31 Oktober 2012

Pelanggaran Kode Etik Psikologi


Gambar di atas adalah bagan sederhana yang berisi macam-macam pelanggaran kode etik psikologi yang kemungkinan besar bisa dilakukan oleh penggiat di bidang Psikologi terutama oleh para Psikolog. Bagan ini kami buat berdasarkan materi mata kuliah Kode Etik Psikologi Magister Profesi Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) tahun 2011/2012. Beberapa penjelasan bagan insyaAllah akan dipaparkan pada postingan selanjutnya. Demikian, semoga bermanfaat dan bisa menjadi acuan awal akan apa yang boleh dan tidak boleh dilakukan oleh seorang Psikolog.

Oia, silakan klik gambar untuk memperbesar.. ^^



Tidak ada komentar:

Posting Komentar